Aktivitas

Pajamas Party di PAUD D Genius : Aktivitas Menyenangkan untuk Anak-Anak

Mengadakan pajamas party di PAUD merupakan cara yang menyenangkan dan mendidik untuk menghibur anak-anak sekaligus memperkuat ikatan sosial mereka. Acara ini tidak hanya mengundang anak-anak untuk bersenang-senang, tetapi juga membantu mereka mempelajari berbagai keterampilan sosial dan motorik melalui berbagai kegiatan yang diselenggarakan. Apa yang dimaksud dengan Pajamas Party? Pajamas party adalah acara di mana anak-anak …

Pajamas Party di PAUD D Genius : Aktivitas Menyenangkan untuk Anak-Anak Read More »

Konser PAUD D Genius pada Acara Liga Pensi Tangcity Mall

Acara konser pada 28 Mei 2024 yang lalu telah selesai. Di dalam acara tersebut pelajar membuat berbagai persembahan, persembahan yang disertai oleh anak-anak yaitu menari, fashion show, bernyanyi bersama, music drum dan bernyanyi sendiri. Acara ini dilaksanakan di Tangcity Mall, dalam acara Liga Pensi… konser ini melatih bakat para pelajar dan juga melatih keyakinan diri. …

Konser PAUD D Genius pada Acara Liga Pensi Tangcity Mall Read More »

Bulan Oktober : Bulan Kesadaran Disleksia Sedunia

Tanggal 8 Oktober diperingati sebagai Hari Disleksia Sedunia atau World Dyslexia Day. Bahkan secara umum diketahui bahwa bulan Oktober diperingati sebagai Bulan Kesadaran Disleksia atau Dyslexia Awareness Month. Dikutip dari laman resmi Kementerian Kesehatan (Kemenkes), disleksia adalah gangguan dalam proses belajar yang ditandai kesulitan membaca, menulis, atau mengeja. Disleksia tergolong gangguan saraf pada bagian otak. …

Bulan Oktober : Bulan Kesadaran Disleksia Sedunia Read More »

Pencapaian Pemilik & Direktur Program Dyslexia Genius Malaysia Memperoleh Gelar Doktor Pendidikan

10 Juni 2023 Pemilik & Direktur Program Dyslexia Genius Malaysia melaksanakan wisuda dan memperoleh gelar Doktor Pendidikan, dengan tesis berjudul “Excellence In Education for Dyslexics” Pencapaian puncak ini merupakan contoh lain bahwa penderita disleksia bukanlah akhir dari dunia, dan beliau telah membuktikan bahwa penderita disleksia dapat mencapai dan mencapai puncak pendidikan… Selamat bekerja dan selamat …

Pencapaian Pemilik & Direktur Program Dyslexia Genius Malaysia Memperoleh Gelar Doktor Pendidikan Read More »

Finalisasi Nota Kesepahaman Antara KOMNAS Disabilitas & Yayasan Global Genius Indonesia

30 Mei 2023 Komisi Nasional Disabilitas Indonesia Diskusi dengan Dr. Dante Rigmalia M.Pd., Ketua Komisioner, Komisi Nasional Disabilitas Republik Indonesia (KOMNAS Disabilitas) mengenai finalisasi Nota Kesepahaman antara KOMNAS & Yayasan Global Genius Indonesia (yayasan di bawah D Genius Malaysia) dalam menciptakan Kesadaran Disleksia di Indonesia.. Kami berharap Nota Kesepahaman ini dapat membantu lebih banyak anak …

Finalisasi Nota Kesepahaman Antara KOMNAS Disabilitas & Yayasan Global Genius Indonesia Read More »

D’Genius Learning Center, Pusat Penanganan Kebutuhan Anak Disleksia Pertama di Kota Tangerang

Komisi Nasional Disabilitas RI menilai kepedulian pemerintah terhadap penyandang disabilitas masih perlu terus didorong. Terlebih perhatian terhadap penyandang disabilitas tak terlihat seperti disleksia. Hal itu disampaikan Ketua Komisi Nasional Disabilitas RI Dante Rigmalia usai peresmian DGenius Learning Center di Perumahan, Banjar Wijaya, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang, Sabtu (27/05/2023). Karena itu, ia sangat mengapresiasi dengan adanya …

D’Genius Learning Center, Pusat Penanganan Kebutuhan Anak Disleksia Pertama di Kota Tangerang Read More »

Peresmian D Genius, Learning Center Pertama di Kota Tangerang Penuhi Kebutuhan Anak Disleksia

Yayasan Global Genius Indonesia mendirikan D’Genius Learning Center yang merupakan pertama di Kota Tangerang. Sebagai pusat terapi bagi anak yang terkena disleksia atau permasalahan dalam belajar. Berlokasi di Perumahan Banjar Wijaya, Cluster Viola Blok B75 No. 12, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Sabtu (27/5/2023). Pada peresmiannya, dihadiri pula oleh Ketua Komisi Nasional Disabilitas Republik Indonesia, Dr. …

Peresmian D Genius, Learning Center Pertama di Kota Tangerang Penuhi Kebutuhan Anak Disleksia Read More »

Grand Opening D Genius Learning Center Indonesia

Sabtu, 27 Mei 2023 Alhamdulilah.. Pembukaan Resmi D Genius Learning Center Indonesia Dibawah naungan Dyslexia Genius Malaysia dan D Genius Malaysia Di Perumahan Banjar Wijaya Cluster Viola, Blok 75 No. 12 Tangerang Kota, Banten, Indonesia D Genius Learning Center Indonesia didirikan untuk meningkat tahap kesedaran kepada masalah dyslexia dan membantu lebih ramai lagi golongan dyslexia …

Grand Opening D Genius Learning Center Indonesia Read More »

Hari Down Syndrom Sedunia 2023
Usung Tema ‘With Us, Not For Us‘

  PBB menyatakan bahwa kebanyakan orang dengan Down Syndrom mengalami perilaku yang tidak menyenangkan dari orang lain. Masalah sosial seperti penyangkalan terkait pendidikan, pengobatan, dan lain-lain mendasari terjadinya penganiayaan terhadap penderita down syndrome. Atas dasar itu, Hari Down Syndrome Sedunia juga merupakan ajakan kepada masyarakat umum untuk turut serta mempromosikan hak-hak sosial para penyandang Down …

Hari Down Syndrom Sedunia 2023
Usung Tema ‘With Us, Not For Us‘
Read More »

Scroll to Top